Dari, Oleh, Untuk MWCNU RENGEL

Wikipedia

Hasil penelusuran

Language Choice

غينا غينكم غينهم

Sabtu, 19 Desember 2020

ISTIIGHOOTSAH FALAKIYYAH & DOA BERSAMA UNTUK KESELAMATAN BANGSA

Lembaga Falakiyyah Nahdlotul 'Ulama"


NKRI berdiri di atas 17.491 pulau dalam apitan dua benua dan dua samudera.

NU memiliki kontribusi signifikan dalam membangun NKRI sepanjang sejarahnya. NKRI berpenduduk 267 juta jiwa dalam keragaman lebih dari 1.340 suku bangsa dan mayoritas (87 %) memeluk Agama Islam. Sebagian besar menerapkan amaliyah Aswaja dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya 64 % penduduk Indonesia (setara 167 juta jiwa) berpedoman pada rukyatul hilal guna penentuan hari-hari besar Islam. 


Dalam sembilan bulan terakhir, NKRI didera pandemi Covid-19 yang cukup dalam. NU pun cukup merasakannya. Hingga pertengahan Desember 2020, secara akumulatif sekitar 4.000 santri/santriwati pada 110 pondok pesantren telah terpapar. Sejumlah masyayikh, kyai & bu nyai juga turut terpapar. Jumlah kyai dan bu nyai yang wafat sejak Januari 2020 telah mencapai 215 orang, dua kali lipat lebih tinggi dibandingkan angka tahun sebelumnya.  


📱 _Tetap terdapat asa bahwa NKRI akan bisa melewati masa-masa sulit ini. Dan NU juga tetap dapat menunjukkan kiprahnya berkhidmah untuk NKRI melalui keberagaman Islam yang inklusif, akomodatif, toleran dan dapat berdampingan dengan damai bersama komponen bangsa lainnya._ 


Mengingat pertinbangan di atas dan sebagai bagian dari pembukaan Rapat Pleno Lembaga Falakiyah PBNU, ikuti _*Istighotsah Falakiyah & Doa Bersama untuk Keselamatan Bangsa*_ pada :


📆 Sabtu malam Ahad, 5 Jumadal Ula 1442 H / 19 Desember 2020


⏰ 20.00 WIB s/d selesai


📍 Via Zoom 

       Meeting ID = 824 8500 0771

       Password  = 100811  


👳🏻‍♀️ Akan dihadiri oleh  

       KH Miftahul Akhyar* (Rois Aam PBNU) 

       Prof. Dr. KH. Said Aqil Siroj, M.A* (Ketua Umum PBNU)

       Dan para kyai lainnya.


Boleh share informasi  ini kepada rekan dan  saudara untuk bisa turut berpartisipasi.


🙏

0 Comments:

Posting Komentar